Minggu, 27 November 2016

BAKTI SOSIAL FB-LMP KOTA TANGERANG

     Forum Bersama Laskar Merah Putih Markas Cabang Kota Tangerang melakukan kegiatan Bakti Sosial di beberapa titik lampu merah di Kota Tangerang, Yang bertujuan untuk mempererat persatuan dan kesatuan sesama manusia,serta peduli sekaligus silaturahmi terhadap masyarakat yang kurang mampu khusus nya di wilayah Kota Tangerang,dalam kegiatan itu kami membagikan santunan , Pakaian Bekas layak pakai , dan bingkisan sembako.


    Kegiatan yang langsung dihadiri oleh Ketua FB-LMP Marcab Kota Tangerang Bpk.Putra Raja Marpaung berlangsung lancar dan kondusif ,turut hadir Ketua FB-LMP Jakarta Utara Bpk.Untung Laksono,Ketua FB-LMP Markas anak Cabang Karang Tengah Bpk.Drs,Muhasan.MM, Ketua FB-LMP Markas anak Cabang Cipondoh Bpk.Hamdani.



     Pukul 09.00 WIB bertepat di depan kantor Walikota Tangerang , seluruh Anggota melakukan Doa bersama yang di pimpin Ustadz Mul yang tidak lain agar seluruh kegiatan dapat berjalan sesuai dengan rencana.setelah itu Kami mulai menyusuri beberapa titik lampu merah diantara lain :
   1.Lampu merah Batu Ceper
   2.Lampu merah Poris Plawad
   3.Lampu merah Cipondoh (Fly over)
   4.Lampu merah Pintu air 10
untuk langsung mendistribusikan ke sasaran kegiatan Bakti Sosial,dalam kegiatan itu kami berhasil men dokumentasikan momen momen indah kebersamaan serta kehangatan antar sesama,









   
    Kegiatan seperti ini akan terus kami lakukan sebagai suatu cermin bagi Masyarakat bahwasanya Forum Bersama Laskar Merah Putih khusus nya Markas cabang Kota Tangerang bukan lah Ormas yang Anarkis, melainkan Ormas yang peduli terhadap sesama , serta senantiasa menjalin persatuan dan kesatuan sesuai dengan semboyan Bangsa kita BHINEKA TUNGGAL IKA (Berbeda-beda tetapi tetap Satu) dan kami tak akan berhenti sampai disini.Kami akan terus melakukan kegiatan yang berguna untuk Negara Kita Tercinta Republik Indonesia ujar Ketua FB-LMP Markas cabang Kota Tangerang Bpk.Putra Raja Marpaung.

NKRI HARGA MATI..!!!!!

di Publikasikan oleh:
Alviando Prasetya (Sekretaris FB-LMP Marcab Kota Tangerang)

kjkj
llll

Selasa, 08 November 2016

Ketua FB-LMP Kota Tangerang Menjenguk Kapolsek Kota Tangerang yang menjadi korban penusukan

Kamis , 20 Oktober 2016

     Ketua Markas Cabang Forum Bersama Laskar Merah Putih Bpk.Putra Raja Marpaung menjenguk Kapolsek Tangerang












     Kepolisian Republik Indonesia kembali mendapat ancaman, kali ini terjadi pada Kapolsek Kota Tangerang Kompol Effendi dan 2 anak buahnya menjadi korban penikaman oleh seorang Pria terduga teroris di Pos Polisi Cikokol Kota Tangerang pada Pagi hari, 

     Kompol Effendi mendapat luka tusuk di torak jantungnya. Sedangkan, Iptu Bambang dibawa ke RSUD Tangerang karena mengalami luka tusuk di dada dan punggung kirinya, serta Bripka Sukardi mengalami luka di punggung dan lengan tangan kanannya.

                                 (Kompol Efendi)                                                   (sumber wartakota)

     Setibanya di Rumah sakit Kompol Efendi langsung mendapatkan perawatan intensif dan dijaga ketat oleh aparat Kepolisian dan TNI di area Rumah sakit.keadaan Kompol Efendi berangsur membaik ujar salah satu perawat Rumah sakit.

Mari kita doakan agar kejadian seperti ini tidak terulang kembali baik di jajaran Polri , TNI , serta masyarakat pada umum nya.


penulis : Alviando Prasetya

Selasa, 18 Oktober 2016

Kunjungan Markas Anak Cabang FB_LMP Cipondoh Ke Polsek Cipondoh

Senin , 10 November 2016

   Markas Anak Cabang Forum Bersama Laskar Merah Puith Cipondoh (FB-LMP) yang di ketuai oleh Bapak Hamdani berkunjung ke Polsek Cipondoh yang beralamat di Jl. KH Hasyim Ashari No.7 Cipondoh Kota Tangerang.





 
Bapak Hamdani beserta Anggota langsung di sambut hangat oleh Kapolsek Cipondoh Bapak AKP.Aferdi,SH.M.Si , di sela sela perbincangan Kapolsek menghimbau kepada FB-LMP Cipondoh untuk menjadi Mitra Kepolisian demi menjaga keamanan dan Kenyamanan masyarakat wilayah Cipondoh pada khusus nya sesuai dengan semboyan Kepolisian Republik Indonesia bahwasanya Polisi memiliki Semboyan Melindungi,Mengayomi,dan Melayani masyarakat.



Penulis : Alviando Prasetya (Sekretaris FB-LMP Marcab Kota Tangerang)

LASKAR MERAH PUTIH-MAC CIPONDOH PEDULI LINGKUNGAN

Minggu , 9 November 2016

Untuk mencegah wabah Deman berdarah yang di bawa nyamuk Aedes Aegypti 




    yang kian ada di musim hujan seperti sekarang ini maka,Forum Bersama Laskar Merah Putih Markas Anak Cabang Cipondoh yang di ketuai Bapak Hamdani bersama warga Perumahan Cipodoh Makmur melakukan aksi kegiatan kerja bakti untuk membersihkan saluran air got dari sampah dan mengubur sampah yang dapat menampung genangan air di perumahan Cipondoh Makmur tepatnya di Rt.002 Rw.007.









    Bapak Sulis selaku Ketua Rt.002 Rw.007 pun ikut serta dalam kegiatan ini , Bapak Hamdani selaku Ketua Markas Anak Cabang Forum Bersama Laskar Merah Putih Cipondoh turut mensosialisasikan cara mencegah berkembang biak nya si pembawa wabah demam berdarah itu dengan cara 3M yaitu :

Menguras
Yaitu menguras tempat penampungan air secara rutin, minimal jika air sudah mulai keruh, seperti bak mandi dan kolam. Upaya ini dimaksudkan untuk mengurangi perkembangbiakan dari nyamuk yang membawa potensi demam berdarah. Air yang kruh dan jarang dikuras tempatnya merupakan tempat yang bagus bagi nyamuk untuk bertelur dan menempatkan jentik-jentiknya untuk berkembang biak. 

Menutup
Yaitu menutup tempat-tempat penampungan air, khususnya yang menjadi konsumsi tiap hari. Umumnya, untuk daerah perdesaan, tampungan air jarang sekali dikuras karena kondisi tidak memungkinkan. Jangankan dikuras, air berkurang saja harus segera diisi kembali karena memang merupakan tempat cadangan air untuk keperluan sehari-hari. Tempta-tempat seperti ini harus ditutup agar nyamuk tidak bisa meletakan telurnya kedalamnya mengingat nyamuk pembawa penyakit demam berdarah sangat menyukai air yang bening.

Mengubur
Yaitu mengubur barang – barang yang tidak terpakai yang dapat memungkinkan terjadinya genangan air. Barang-barang tersebut dapat meliputi botol bekas, kaleng cat, plastik, dan aneka barang-barang tak terpakai lainnya, yang berada di halaman maupun dalam rumah, yang memungkinkan nyamuk bertelur di dalamnya. Jika tidak, jual saja barang-barang tersebut ke tukang loak.

Kami harap kegiatan ini dapat berjalan dan dilaksanakan secara rutin demi terciptanya lingkungan yang bersih dan sehat khusus nya di wilayah Rt.002 Rw.007 dan saya secara pribadi pun mengucapkan terima kasih kepada Forum Bersama Laskar Merah Putih Cipondoh atas partisipasi dan kerjasama nya untuk melakukan kegiatan ini di wilayah Kami "ujar Bapak Sulis selaku Ketua Rt.002 Rw.007,





Penulis : Alviando Prasetya (Sekretaris FB-LMP Marcab Kota Tangerang)

Selasa, 13 September 2016

SILATURAHMI KE KELURAHAN KUTABARU

Tangerang,Selasa 13 September 2016

Ketua FB-LMP Kota Tangerang Bpk.Putra Raja Marpaung bersama Komandan Provost Brigade 45 Kota Tangerang Bpk.Solemi berkunjung ke Kantor Lurah Kutabaru.disana Mereka disambut langsung Lurah Kutabaru Bpk.Rumdani,BA




Dalam perbincangan yang begitu hangat Bapak Lurah yang sangat Ramah pada Kami,memberikan mandat agar Forum Bersama Laskar Merah Putih Kota Tangerang pada khusus nya menjadi Mitra yang baik utuk membantu mewujudkan Program kerja Kelurahan Kutabaru salah satu contoh dalam menciptakan Keamanan,Kebersihan,serta Kenyamanan warga.

Kedatangan Kami sekaligus meminta Ijin kepada Lurah untuk mendirikan Sekretariat Forum Bersama Laskar Merah Putih Markas Cabang Kota Tangerang yang kebetulan bertempat dalam wilayah Kelurahan Kutabaru.

Dan pada akhirnya Kami mendapatkan Ijin yang tertuang dalam Surat Ijin Domisili ,  Sekali lagi Bpk.Rumdani,BA menghimbau Kepada Kami agar senantiasa turun dalam kegiatan kegiatan positif yang senantiasa dilakukan Kelurahan Kutabaru.






LASKAR MERAH PUTIH PEDULI LINGKUNGAN




Tangerang ,Minggu 11 September 2016

     FB-LMP Kota Tangerang bersama warga wilayah kelurahan Kuta Baru khususnya melakukan Aksi Peduli Lingkungan dan kerja bakti membersihkan saluran air (selokan) di sepanjang jalan Raya Kotabumi.

     Hadir bersama Lurah Kutabaru Bpk.Ramdani , Kepala Satpol PP Kecamatan Pasar Kemis Bpk.Rusdi , Ketua FB-LMP Kota Tangerang Bpk.Putra Raja Marpaung , Ketua FB-LMP DPC Jakarta Utara Bpk.Untung Laksono.
     Kegiatan tersebut sekaligus me realisasikan Program kerja Kelurahan Kutabaru untuk menciptakan lingkungan bersih , sehat dan bebas sampah. untuk itu  FB-LMP Kota Tangerang ikut serta dalam mewujudkan Program Kerja tersebut agar berjalan dengan baik.Karna Kami sadar wujud dari suatu wilayah yang baik dimulai dari kebersihan dan kerapihan wilayah itu sendiri.

     Tak sampai disini!! Kami berencana melakukan kegiatan ini dengan rutin minimal 2 minggu sekali.Kalau bukan dimulai dari diri sendiri mau siapa lagi yang akan peduli akan kebersihan lingkungan kita.ujar Bpk.Putra selaku Ketua FB-LMP Kota Tangerang.
























































Jumat, 02 September 2016

KUNJUNGAN KE SEKRETARIAT FB-LASKAR MERAH PUTIH PUSAT



Selasa , 30 Agustus 2016

Ketua Marcab Kota Tangerang Bpk.Putra Raja Marpaung (kanan) berkunjung ke Markas Besar Forum Bersama Laskar Merak Putih di Jakarta.
Beliau disambut hangat oleh Wakil Sekjen Laskar Merah Putih Pusat Bpk.Freddy (kiri) dalam pertemuan nya Beliau membahas tentang Visi dan Misi Marcab Kota Tangerang Khusus nya , sekaligus Perencanaan program kerja kedepan.

Di sela sela pembicaraan Bpk.Freddy hanya berpesan Kepada Bpk.Putra (begitu dia di sapa) agar menjadikan Organisasi ini berjalan sesuai Hukum dan Undang-undang yang berlaku serta dapat menjadikan kegiatan positif yang di terima Masyarakat luas.Selain dapat membangun Kebersamaan yang bersinergi antara Ormas dan Masyarakat umum sehingga Masyarakat menilai bahwasanya Laskar Merah Putih bukan Organisasi Anarkis melainkan Organisasi yang memegang teguh pada 4 pilar Kebangsaan yaitu :PANCASILA , UUD 1945 , BHINEKA TUNGGAL IKA , NKRI HARGA MATI.

Sabtu, 27 Agustus 2016

KUNJUNGAN KETUA FB-LMP KE POLSEK KELAPA DUA TANGERANG




  Ketua FB-LMP Kota Tangerang Bpk.Putra Raja Marpaung berkunjung dalam acara silaturahmi ke Polsek Kelapa Dua yang ber alamat di Jl.Raya Kelapa Dua , Gading Serpong Tangerang.
Turut serta dalam rombongan Wakil Ketua FB-LMP Kota Tangerang Bpk.Andi Saparudin , Ketua FB-LMP Jakarta Utara Bpk.Untung Laksono.

     Setibanya Kami beserta rombongan di sambut hangat oleh Wakapolsek Kelapa Dua Bpk.AKP.Emanuel Marpaung ,SH..dalam pertemuan yang singkat membahas tentang Visi dan Misi Laskar Merah Putih Khusus nya Cabang Kota Tangerang serta meminta dukungan Moril demi berjalan nya Organisasi Di Kota Tangerang khusus nya.

Jumat, 26 Agustus 2016

SERAH TERIMA JABATAN KETUA FORUM BERSAMA LASKAR MERAH PUTIH KOTA TANGERANG PERIODE 2016-2021



     Bertempat di Markas Cabang FB-LMP Provinsi Banten , Bpk.Mohammad Dradjat (Ketua FB-LMP Kota Tangerang lama) menyerahkan Mandat dan Jabatan ketua FB-LMP Kota Tangerang yang baru kepada Bpk.Putra Raja Marpaung.

     Acara yang berlangsung hangat pun dihadiri dan disaksikan oleh Ketua FB-LMP Provinsi Banten Bpk.Jaya Soepena , Ketua DPC FB-LMP Jakarta Utara Bpk.Untung Laksono.Adapun perwakilan dari FB-LMP Kota Tangerang yaitu Bpk.Andi Saparudin yang menjabat sebagai wakil ketua FB-LMP Kota Tangerang.

     Saya siap membantu dan men support segala kegiatan atau pelaksanaan yang sifat nya positif tentunya yang susuai dengan visi misi LMP cabang Kota Tangerang.(ujar Mantan Ketua Bpk.Mohammad Dradjat di sela sela perbincangan) agar FB-LMP tetap berkibar di tengah tengah masyarakat serta menjadi manfat di kemudian hari.



Selamat sekali lagi Kepada Ketua FB-LMP Kota Tangerang Bpk.Putra Raja Marpaung atas Jabatan yang baru di embani , semoga bisa menjadi panutan bagi anggota lain dan yang paling penting bisa berkarya di Kota Tangerang pada Khusus nya dan tentu saja di mata Indonesia Pada umum nya.

Rabu, 24 Agustus 2016

SILATURAHMI KE MARKAS BESAR LASKAR MERAH PUTIH

Rabu,24 Agustus 2016
Ketua FB-LMP Kota Tangerang Bpk.Putra Raja Marpaung beserta rekan- rekan dari FB-LMP Kota Tangerang mengunjungi Markas Besar Laskar Merah Putih di Rawa Buaya Jakarta Barat.

Selain Silaturahmi Bpk.Putra Raja Marpaung beserta rombongan menjumpai Ketua Koperasi Laskar Merah Putih Bpk.Monen.Pertemuan itu pun membahas mengenai seragam dan atribut Laskar Merah Putih.


Selasa, 23 Agustus 2016

SUSUNAN PENGURUS MAKAS CABANG FORUM BERSAMA LASKAR MERAH PUTIH KOTA TANGERANG MASA BHAKTI 2016 – 2021

SUSUNAN PENGURUS MAKAS CABANG
FORUM BERSAMA LASKAR MERAH PUTIH
KOTA TANGERANG
MASA BHAKTI 2016 – 2021


DEWAN PELINDUNG                                 :           1. WALIKOTA TANGERANG
                                                                               2. KAPOLRES TANGERANG
                                                                               3. DANDIM TANGERANG
                                                                               4. KEPALA PELAKSANA NEGERI TANGERANG
                                                                               5. KEPALA PENGADILAN NEGERI TANGERANG

DEWAN PENASEHAT                                :           1. KETUA DPRD KOTA TANGERANG
                                                                               2. KABAN KESBANGPOL KOTA TANGERANG
                                                                               3.
                                                                               4.
                                                                               5.

DEWAN PEMBINA                                                :           1. KAPOLSEK CIMONE KARAWACI
                                                                               2. KAPOLSEK KOTA TANGERANG
                                                                               3. KAPOLSEK BENDA
                                                                               4. KAPOLSEK CIPONDOH
                                                                               5. KAPOLSEK CILEDUG
                                                                               6. KAPOLSEK BATUCEPER
                                                                               7. KAPOLSEK NEGLASARI
                                                                               8. KAPOLSEK TELUK NAGA
                                                                               9. KAPOLSEK PAKUHAJI

BADAN PERTIMBANGAN ORGANISASI (BPO)
KETUA                                                        :           M.DRAJAT
SEKERTARIS                                             :           IYOL
ANGGOTA                                                  :           SOMAT
ANGGOTA                                                  :


BADAN PENGURUS
KETUA                                                        :           PUTRA RAJA MARPAUNG
KETUA HARIAN                                       :           ANDI SAPRUDIN
KETUA HARIAN                                       :           MUSTOPA
SEKRETARIS                                             :           HARIS ROMUAL PARDEDE
WAKIL SEKRETARIS                              :           MARYANTO MARPAUNG
                                                                       :          ALDO CHANIAGO

BENDAHARA                                             :           JANKONG
WAKIL BENDAHARA                                 :           EGI

KOMANDAN BRIGADE 45                         :           MARTIN
WAKIL KOMANDAN BRIGADE 45                        :           OKA FADILA
                                                                   :           GONYAN
                                                                   :           IWAN
                                                                   :           JAMIN
                                                                   :           DEDI
KOMANDAN SRIKANDI                            :           DEVI MARLINA
WAKIL KOMANDAN SRIKANDI                :           ANITA
KOMANDAN PROVOST                            :           SOLEMI
WAKIL KOMANDAN PROVOST                :           YOGA PRATAMA
                                                                   :           ANTO

WAKIL-WAKIL KETUA             
Wakil Ketua Bidang Organisasi,              :           SURYANI
Kaderisasi dan Keanggotaan

Wakil Ketua Bidang Hubungan               :           SELAMET
Masyarakat Publikasi dan Dokumentasi

Wakil Ketua Bidang Pendidikan dan      :           TUTI
Latihan

Wakil Ketua Bidang Pemuda,Olahraga  :           MUHAMAD ROFIEUDIN
Dan Kemahasiswaan                                :           MOCHAMAD HANAFI RAFI


Wakil Ketua Bidang Ekonomi,Koperasi  :           MARSIGIT TANSIL
Dan Pengembangan Usaha Kecil

Wakil Ketua Bidang Ilmu Pengetahuan :           ALVIANDO PRASETYA TANJUNG
Dan Teknologi

Wakil Ketua Bidang Penelitian dan        :           ANDI FARMA
Pengembangan Organisasi

Wakil Ketua Bidang Jasa,Usaha               :           DUMOLI MARPAUNG
Kontraktor dan Kemitraan Antara
Lembaga/Instansi

Wakil Ketua Bidang Hubungan Antar    :           TOGU PARDEDE,SH
Daerah dan Kelembagan/Organisasi

Wakil Ketua Bidang Hukum,HAM dan   :           MALEKI
Investigasi


Wakil Ketua Bidang Anti Narkoba dan  :           NORPEN MARPAUNG
Pencegahan Dini

Wakil Ketua Bidang Kesehatan dan       :           SITI QUROTUL ‘AIN
Pemberdayaan Perempuan


Wakil Ketua Bidang Kesehatan dan       :           ARNOLD MOSES PASARIBU
Kesejahteraan Masyrakat

Wakil Ketua Bidang Politik,pertahanan/           :           SASTRA RAJAGUK-GUK
Keamanan dan Bela Negara

Wakil Ketua Pariwisata,Seni Budaya      :           HARRY D.A MARPAUNG
Dan Masyarakat Adat

Wakil Ketua Bidang Hubungan Luar      :           ANITA
Negeri

Wakil Ketua Penanggulangan Bencana :           ADANG
Alam dan Lingkungan Hidup

Wakil Ketua Bidang Pertahanan             :           BAKTIAR MARPAUNG

Wakil Ketua Bidang Pembinaan Mental            :           USMAN ALI

Spiritual/Keagamaan

Senin, 22 Agustus 2016

KUNJUNGAN KETUA MARCAB KOTA TANGERANG KE MADA PROVINSI BANTEN

Senin 22 Agustus 2016
Ketua FB-LMP markas cabang Kota tangerang Bpk.Putra Marpaung (kiri) mengunjungi Markas Daerah Banten di Serang Provinsi Banten yang di ketuai oleh Bpk.Jaya Soepena (kanan),Kunjungan itu di isi acara silaturahmi antara Ketua Daerah dan ketua Cabang Forum Bersama Laskar Merah Putih,

Dalam pertemuan yang berlangsung hangat pun membahas rencana pembentukan Markas Cabang Forum Bersama Laskar Merah Putih Kota Tangerang.



Kami datang dengan niat baik dan tujuan baik untuk mengibarkan bendera Laskar Merah Putih di Kota Kami (ujar Bpk Putra begitu dia akrab di panggil) , tak datang sendiri Beliau di temani para Petinggi FB-LMP Kota Tangerang Kota seperti; Bpk.Andi Saprudin (Wakil Ketua FB-LMP Kota Tangerang) , Bpk.Haris Romual Pardede (Sekretaris FB-LMP Kota Tangerang) , Bpk.Untung Laksono (Ketua DPC FB-LMP Jakarta Utara) , Bpk.Slamet (Anggota FB-LMP Kota Tangerang).

Selasa, 16 Agustus 2016

RAKERNAS PERTAMA DI MEDAN

Laskar Merah Putih Gelar Rakernas Pertama di Medan, Dihadiri Ribuan Kader dan Tokoh Nasional



Medan | Jurnal Asia
Kota Medan didaulat untuk menjadi tuanrumah Rapat Kerja Nasional (Rakernas) pertama, Ormas Laskar Merah Putih mulai Jumat (27/5) hingga Minggu (29/5) mendatang. Acara yang bertema “Me­ngem­balikan peran ormas dite­ngah masyarakat dan bang­sa negara guna mencegah ra­dikalisme dan terorisme” ini akan dihelat di Hotel Grand Nusantara Jalan Gagak Hitam (Ringroad), Simpang Jalan Amal Medan.
Rakernas nantinya akan dihadiri ribuan kader dari 28 provinsi, Gubernur Sumut T Erry Nuradi, serta sejumlah tokoh nasional yakni Jenderal TNI (Purn) Riyamizard Riyacudu, Hutomo Mandala Putra, Lak­samana Pertama M Faisal, Jen­deral TNI (Purn) Djoko San­toso dan sebagainya.
“Disamping rakernas juga akan diadakan dialog na­sional, yang menjadi topik ra­kernas ini, mempersatukan anak bangsa, jadi salah satu agenda bela nega­ra itu adalah, mempersatukan anak bangsa dari berbagai ancaman,” kata Ketua Markas Daerah Sumut, Darwin Hamonangan Lubis, Rabu (25/5).
Dijelaskannya, adapun an­caman yang dapat memecah belah anak bangsa yakni, paham radikalisme, terorisme serta maraknya narkoba di Indonesia. Dalam hal ini, Darwin me­ne­gaskan, LMP menolak se­gala bentuk narkoba.
“Pengaruh narkoba juga ber­dampak pada pertahanan dan keamanan nasional, untuk itu nanti dalam Rakernas kita akan gelar dialog bersama BNN Sumut,” katanya. Sementara, Wasekjen Mabes LMP Burhan Saidi menyampaikan, sejak awal didirikan pada tahun 2000 silam, LMP merupakan wadah pembela masyarakat dari segala bentuk ketertindasan.
“Kita concern terhadap paham radikalisme, komunisme, yang mengancam NKRI, namun kita lebih perhatian terhadap masalah sesungguhnya yang dialami masyarakat, seperti ketimpangan ekonomi, dan ketertindasan hak kaum masyarakat marjinal,” katanya sembari mengatakan acara Rakernas ini dapat menjadi moment pemersatu LMP dengan masyarakat.
“Terlepas adanya dualisme, itu sudah clear setelah di­ke­luarkannya SKBH (Surat Ke­pu­tusan Berbadan Hukum) da­ri Kemenkumham, ditambah lagi Kesbangpol Mendagri ke seluruh provinsi kabupaten kota, ditambah lagi catatan lembaran negara,” sambung Burhan Saidi.
Dirinya menyampaikan, bila mana mengaku LMP diluar ke­pemimpinan Ketua Umum LMP, H Adek Erfil Manurung, itu adalah ilegal. “Dan kami meminta aparatur pemerintah untuk tidak mengakomodir mereka yang ilegal,” tandasnya.
Dalam kesempatan itu, Rabu kemarin pihak LMP juga me­nerima kembali bergabungnya seorang kader Sumarno, yang sempat mengikuti kubu lain yang dianggap tidak sah. “Tidak ada lagi, dualisme, kita semua sadar kita ini anak negeri, untuk menyatukan, tujuan kita satu, rakernas nanti kita akan mendukung sepenuhnya,” tandasnya. (bowo/ril)